fbpx

Catat gejala-gejala infeksi saluran pernafasan sebelum terlambat

Infeksi saluran pernapasan bisa menimbulkan gejala yang beragam. Munculnya keluhan dan gejala biasanya bergantung pada kuman penyebab infeksi, letak infeksi, kondisi sistem imun (kekebalan tubuh), usia, dan kondisi kesehatan penderita.

Namun, saat seseorang mengalami infeksi saluran pernapasan akan muncul keluhan dan gejala berupa:

Beberapa gejala lain yang bisa dialami oleh penderita infeksi saluran napas adalah:

  • Sesak napas
  • Sulit bernapas
  • Mengi atau bengek
  • Keringat di malam hari
  • Turunnya kemampuan indera penciumanan
  • Mata gatal dan berair

Selain itu, jika infeksi saluran pernapasan terjadi pada anak-anak dan bayi, gejala lain yang mungkin timbul adalah sulit makan, rewel, dan gangguan tidur. Gejala-gejala bisa berlangsung selama 3–14 hari.

Infeksi saluran pernapasan bisa menular jika kamu tidak sengaja menghirup percikan air liur yang mengandung virus atau bakteri yang dikeluarkan pengidap saat ia batuk atau bersin. Selain itu, infeksi saluran pernapasan juga bisa menular melalui media perantara, yaitu barang-barang yang sudah terpapar virus atau bakteri dari pengidap.

https://www.alodokter.com/
https://www.halodoc.com/
https://www.freepik.com/

Bagikan

WhatsApp
Facebook
Twitter
Telegram
Email

Postingan Lainnya